AKBP Rivanda
Kapolres Sumenep Pimpin Apel Siaga Bencana, Tegaskan Sinergi dan Kesiapan Personel Hadapi Cuaca Ekstrem
- calendar_month Rab, 5 Nov 2025
- visibility 18
- 0Komentar
SUMENEP, (JARAK.co) – Mengantisipasi ancaman cuaca ekstrem yang berpotensi menimbulkan bencana hidrometeorologi, Polres Sumenep menggelar Apel Siaga Penanggulangan Bencana di Lapangan Tribrata, Rabu (5/11/2025). Apel yang dipimpin langsung oleh Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, itu melibatkan beragam unsur siaga bencana, mulai dari TNI, Polri, BPBD, Basarnas, Satpol PP, Dinas Perhubungan, Dinas Kesehatan, PMI, Pramuka, hingga para […]
Polres Sumenep Ungkap Kasus Penyimpanan Bahan Peledak Tanpa Izin
- calendar_month Jum, 24 Okt 2025
- visibility 45
- 0Komentar
SUMENEP, (JARAK.co) – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Sumenep kembali menorehkan prestasi dengan mengungkap kasus kepemilikan bahan peledak tanpa izin di wilayah hukumnya. Kasus ini terungkap berdasarkan Laporan Polisi Nomor: LP/A/33/X/2025/SPKT/POLRES SUMENEP/POLDA JATIM, tertanggal 23 Oktober 2025. Penggerebekan dilakukan pada Kamis (23/10/2025) sekitar pukul 01.30 WIB di rumah milik tersangka berinisial M (48), warga Dusun […]
Bangun Sinergi dengan Ulama, Kapolres Sumenep Sowan ke Ponpes Al-Amien Prenduan
- calendar_month Rab, 30 Apr 2025
- visibility 44
- 0Komentar
SUMENEP, (JARAK.co) – Kapolres Sumenep, AKBP Rivanda melaksanakan kunjungan silaturahmi ke Pondok Pesantren Al-Amien Prenduan, Kecamatan Pragaan, Selasa siang 29 April 2025, kemarin. Kunjungan ini merupakan bentuk penghormatan kepada para ulama sekaligus upaya mempererat hubungan antara kepolisian dan kalangan pesantren. Dalam kunjungan yang berlangsung dalam suasana hangat dan santai tersebut, Kapolres didampingi oleh sejumlah Pejabat […]
AKBP Rivanda Resmi Pimpin Polres Sumenep, Disambut Hangat dengan Tradisi Adat
- calendar_month Sel, 15 Apr 2025
- visibility 52
- 0Komentar
SUMENEP, (JARAK.co) – Polres Sumenep menyambut Kapolres baru, AKBP Rivanda, dengan prosesi penuh kehormatan usai serah terima jabatan di Polda Jawa Timur. Penyambutan berlangsung di Mapolres Sumenep, Selasa (15/4/2025), dimulai dari gerbang utama. Kapolres baru disambut hangat dengan pengalungan bunga oleh polisi cilik, disusul tradisi Pedang Pora sebagai bentuk penghormatan institusi. Suasana kian sakral dengan […]

